Kegiatan

INFO GRAFIS APBDES JATI TAHUN 2020

jati.desa.id - Infografik APBDes Desa Jati Tahun 2020 ini merupakan informasi dalam upaya mewujudkan transparansi pengelolaan keuangan desa di Desa Jati Kecamatan Plantungan Kabupaten Kendal. Sesuai dengan Permendagri No 113 tahun 2014 bahwa keuangan desa dikelola berdasarkan asas-asas transparan, akuntabel, partisipatif serta dilakukan dengan tertib dan disiplin anggaran. 

Berikut Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) Jati untuk tahun 2020.

Pendapatan Desa Tahun 2020:
Pendapatan Asli Desa (PAD) Rp. 64.000.000,00
Dana Desa (DD) Rp. 838.708.000,00
Bagi Hasil Pajak dan Retribusi (BHPR) Rp. 61.866,639,00
Alokasi Dana Desa (ADD) Rp. 359.170.000,00
Bantuan Keuangan Privinsi  Rp. 256.000.000,00

Total Anggaran Pendapatan Desa Jati Tahun 2020 Sebanyak Rp. 1.598.744.639,00(Satu milyar lima ratus sembilan puluh delapan juta tujuh ratus empat puluh empat ribu enam ratus tiga puluh sembilan Rupiah).

Belanja Desa Tahun 2020
Bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Rp. 458.667.320,00
Bidang Pembangunan Rp. 828.091.600,00
Bidang Peberdayaan Masyarakat Rp. 290.087.000,00
Bidang Kemasyarakatan Rp. 28.495.618,00

Total Anggaran Belanja Desa Jati Tahun 2020 Sebanyak Rp. 1.605.341.538,00 (Satu milyar enam ratus lima Juta tiga ratus empat puluh satu ribu Lima ratus tiga pukuh delapan rupiah).

Silpa sebanyak Rp. 6.596.899,00 (Enam juta lima ratus sembilan puluh enam ribu delapan ratus sembilan puluh sembilan rupiah)

Share :

Cuaca Hari Ini

Selasa, 12 November 2024 20:22
Awan Mendung
29° C 25° C
Kelembapan. 82
Angin. 0.35