Berita

WISUDA TPQ NU 16 TARBIYATUL ATHFAL DAN MDT ULA ROUDHOTUL MUTAALIMIN DESA JATI

TPQ Tarbiyatul Athfal dan MDT Ula Roudhotul mutaallimin Desa Jati adakan kegiatan Akhirussanah dengan acara pokok Wisuda santri/murid tahun pendidikan 2021 dan 2022. 

Acara dimulai dengan pembukaan dilanjutkan dengan bacaan tahlil yang dibawakan oleh alumni MDT Ula Roudlotul mutaalimin desa jati.

Prosesi wisuda santri tahun pendidikan 2021 dan 2022 dipandu oleh ustad Habibulloh dengan membacakan keputusan kepala TPQ NU 16 tentang kelulusan siswa. selanjutnya penyematan dan penyampaian surat bukti kelulusan disampaikan dengan berurutan/bergantian dan dilakukan oleh Kepala MDT Roudotul Mutaalimin Dusun Dluwak Desa Jati.

 

 

*

*

Share :

Cuaca Hari Ini

Rabu, 04 Desember 2024 07:03
Hujan Rintik-rintik
26° C 26° C
Kelembapan. 81
Angin. 1.1